Tentang Blog

Blogger memang sederhana namun fitur platform blogging yang kaya . Seperti sistem Blogging lainnya , Anda dapat membuat template Blogger Anda sendiri untuk blog Anda. #Fadhel.rizqy

Wednesday, July 27, 2016

RPL NEWS

Mendaftarkan Blog ke Google Adsense

Mendaftarkan Blog ke Google Adsense


Assalamualaikum wr.wb

Pagi kawan, pada hari ini saya akan sharing tentang bagaimana cara Mendaftarkan Blog ke Google Adsense

google-adsense-logo

A. Pengertian
      AdSense adalah program kerjasama periklanan melalui media Internet yang diselenggarakan oleh Google. Melalui program periklanan AdSense, pemilik situs web atau blog yang telah mendaftar dan disetujui keanggotaannya diperbolehkan memasang unit iklan yang bentuk dan materinya telah ditentukan oleh Google di halaman web mereka. Pemilik situs web atau blog akan mendapatkan pemasukan berupa pembagian keuntungan dari Google untuk setiap iklan yang diklik oleh pengunjung situs, yang dikenal sebagai sistem pay per click (ppc) atau bayar per klik.

B. Latar belakang
    Tertarik dengan google adsense ? Sebelum mendapatkan uang tentu anda diharuskan terlebih dahulu untuk mendaftar sebagai publisher pada google adsense tersebut. Blog adalah hal utama yang harus dimiliki. Bila anda sudah memiliki blog yang cukup berkembang, cobalah untuk daftarkan website anda kepada google adsense. Bagaimana cara mendaftar google adsense ? 

C. Alat dan bahan
  1. komputer / Laptop
  2. Koneksi Internet
  3. Akun Gmail
  4. Blog
D. Manfaat dan tujuan

      Jika Anda bertanya apa manfaat dari Google Adsense itu sendiri saya kira Anda sudah cukup mengerti. Tentunya meraih atau mendapatkan penghasilan dari Google Adsense.

     Yang pasti Anda akan memperoleh keuntungan apabila iklan Anda tersebut di klik dan akan dibayar berdasarkan jumlah klik yang didapatkan. Seperti yang saya katakan diatas, jumlah uang yang diperoleh atau didapatkan dari per kliknya pasti berbeda. Tergantung negara mana si pengunjung tersebut.

E. Langkah - langkah



  1. Login Blogger
  2. Buka Menu setelan
  3.  Pilih bahasa dan pemformatan

  4. Ubah bahasa yang aslinya indonesia menjadi Bahasa inggris



















         5. Masuk kedalam Menu Penghasilan Adsense

















6. Sign up atau daftar ke Adsense

7. Ikuti Perintah yang disediakan oleh adsense
8. Tunggu sampai Blog kamu diterima Google

Sekian share kali ini, selamat mencoba dan semoga bermanfaat, terimakasih.


Wassalamualaikum wr.wb

RPL NEWS

About RPL NEWS

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Subscribe to this Blog via Email :